Close

pengasuhan anak

  • Home
  •  / 
  • pengasuhan anak

Bagaimana Ibu Menyusui Bayi di Masa Pandemi COVID-19?

Asi memiliki banyak manfaat bagi bayi. Selain untuk tumbuh kembang bayi, aktivitas menyusui juga bermanfaat dalam meningkatkan ikatan serta kelekatan antara Ibu dengan Bayi. Oleh karena itu, seorang Ibu pasti ingin bisa menyusui bayinya. Di masa pandemi ini mungkin banyak orang yang cemas akan terpapar COVID-19, termasuk Ibu menyusui yang mungkin harus bekerja di luar Continue Reading

Mengenalkan Anak dengan Dunia Digital

Masih dengan pembahasan perkembangan teknologi sebagaimana sudah banyak kemajuan dalam perangkat yang digunakan dalam aktivitas sehari-hari, termasuk gawai. Dunia digital sangat erat kaitannya dengan pemanfaatan gawai dan internet. Kedua hal ini perlu disertai dengan pemahaman yang menyeluruh terutama bagi pengguna anak-anak. Orang tua/orang dewasa berkewajiban membimbing dan mengawasi anak dalam pemanfaatan gawai dan internet di Continue Reading

Dampingi Anak Cerdas Berinternet

Zaman sudah semakin berkembang, terlebih lagi di masa pandemi Covi-19 ini banyak hal menuntut penggunaan teknologi digital terutama internet. Luasnya cakupan informasi yang bisa diakses melalui internet merupakan suatu keunggulan tetapi juga memiliki dampak negatif jika tidak digunakan dengan bijak. Untuk itu, orang tua harus dapat memberikan pemahaman dan pendampingan pada anak untuk memanfaatkan internet Continue Reading

Memberikan Pemahaman pada Anak Tentang Covid-19

Covid-19 diumumkan secara resmi mulai memasuki Indonesia pada tanggal 2 Maret 2020. Seiring berjalannya waktu prediksi puncak penyebaran Covid-19 terus berubah karena terus meningkatnya jumlah masyarakat yang terpapar. Diawal kemunculannya Covid-19 diprediksi akan mencapai puncak penyebaran di pertengahan Mei 2020, tetapi sekarang beberapa pihak memprediksi puncak penyebarannya akan terjadi di bulan Juni 2020. Meningkatnya penyebaran Continue Reading

Mengatasi Jenuh selama COVID-19

Sejak dikategorikan sebagai pandemi global oleh Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization, WHO) Covid-19  menjadi isu yang dirpioritaskan banyak negara. Indonesia sudah berperang melawan Covid-19 lebih dari dua bulan. Selama masa ini, diterapkan berbagai kebijakan seperti  Work From Home (WFH), School From Home (SFH), dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di banyak wilayah Indonesia yang menyebabkan Continue Reading

Pengasuhan Anak

Setiap anak berhak mendapatkan pengasuhan yang layak. Keluarga merupakan yang utama dan pertama berkewajiban memenuhi hak pengasuhan anak. Oleh karena itu, penting bagi orang tua, calon orang tua, dan calon pengantin untuk memperkaya pemahaman mengenai penerapan pola asuh. Buku ini berisi mengenai Hak Anak, Tahap Perkembangan Anak, dan Penerapan Pengasuhan Anak. Diharapkan dengan mempelajarinya orang Continue Reading