Close

Ketahanan Keluarga

  • Home
  •  / 
  • Ketahanan Keluarga

Penyelamatan Orang Tua dan Anak melalui PUSPAGA Mewujudkan Kualitas Keluarga yang Berkesetaraan Gender dan Hak Anak

  Depok (25/9), Dalam meningkatkan kualitas keluarga yang jumlahnya 67 juta, perlu bantuan Negara untuk pendampingan keluarga melalui penyediaan layanan yang harus dilaksanakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak baik di Provinsi maupun Kabupaten/Kota yaitu Layanan konseling/konsultasi di PUSPAGA. Saat ini jumlahnya 119 tersebar di 12 Provinsi dan 107 Kab/Kota dg layanan yang dilakukan Continue Reading

Memperkuat Ketahanan Keluarga Melalui PUSPAGA

  Keluarga sebagai sebuah sistem sosial terkecil mempunyai peranan penting dalam mencapai kesejahteraan penduduk. Keluarga menjadi lingkungan sosial pertama yang memperkenalkan cinta kasih, moral keagamaan, sosial budaya dan sebagainya. Keluarga juga menjadi pertahanan utama yang dapat menangkal berbagai pengaruh negatif dari dinamika sosial yang ada. Oleh karena itu, ketahanan keluarga menjadi sangat penting untuk dibangun Continue Reading